Paket Tour Belitung Timur ~ 26 artikel

Kampong Reklamasi Selinsing Dibanjiri Wisatawan Saat Liburan Sekolah
Kunjungan Akhir Pekan Capai 500 Orang BELITUNG TIMUR, JABEJABEHOLIDAY.ID – Kampong Reklamasi Selinsing menjadi salah satu tempat rekreasi keluarga yang diminati masyarakat. Saat liburan sekolah seperti saat ini, animo masyarakat yang berkunjung ke destinasi wisata yang dikelola PT Timah Tbk... selengkapnya

Nindo, Nepes, dan Nenggemak di Open Pit Nam Salu
Penulis: Nino/Ical | Editor: Kampito BELITUNG TIMUR, JABEJABEHOLIDAY.ID – Menelusuri Utara Pulau Belitong, tepatnya di Kecamatan Kelapa Kampit Kabupaten Belitung Timur terdapat objek wisata yang termasuk dalam daftar UNESCO Global Geopark, Open Pit Nam Salu. Destinasi ini merupakan kawasan eks... selengkapnya

Destinasi Geosite Hutan Kerangas Cendil Kian Cantik, kan Ngayau ke?
Penulis: Nino/Ical | Editor: Subrata Kampit BELITUNG TIMUR, JABEJABEHOLIDAY.ID – Mau tahu wisata alternatif selain pantai? Dan, pengin wisata alam bernuansa hutan? Destinasi Geosite Hutan Kerangas di Desa Cendil adalah tempat yang sangat cocok untuk anda kunjungi. Melansir akun facebook... selengkapnya

Tak Cuma jadi Sapu, Sapu-sapu Disulap jadi Teh Japu, Impiannya jadi Ice Cream?
Minuman Herbal Kreativitas Hutan Kerangas Desa Cendil BELITUNG TIMUR, JABEJABEHOLIDAY.ID – Sapu-sapu, siapa sangka, tumbuhan yang bentuknya seperti sapu, karenanya disebut sapu-sapu (Sasapu), dan memang sering digunakan untuk menyapu kini disulap menjadi teh celup. Tak hanya soal rasa dan komposisi,... selengkapnya

Pantai Tiram nan Keren di Belitung Timur, Pulau Pasirnya Memanjang ke Tengah Laut
Pantai Tiram Sudah Dilengkapi Fasilitas demi Kenyamanan Pengunjung BELITUNG TIMUR, JABEJABEHOLIDAY.ID – Pantai Tiram merupakan pantai nan indah yang terletak di Desa Simpang Pesak, Kec. Simpang Pesak, Kab. Belitung Timur – Prov. Kepulauan Bangka Belitung. Pantai nan keren di selatan... selengkapnya

Yuk Kepoin 879 Artefak di Galeri Maritim Belitung Timur
BELITUNG TIMUR, JABEJABEHOLIDAY.ID – Galeri Maritim Belitung Timur dibuka setiap hari, dimulai Hari Senin sampai dengan Hari Minggu pukul 09.00 WIB – 15.00 WIB. Galeri tersebut terletak di Jalan Pegadaian (Pasar Lipat Kajang) Desa Baru, Kecamatan Manggar – Kabupaten Belitung... selengkapnya

Yuk Eksplor Bangunan Bersejarah di Bukit Samak
BELITUNG TIMUR, JABEJABEHOLIDAY.ID – Ingin melihat bangunan bersejarah peninggalan Kolonial Belanda? Anda bisa mengeksplor Bukit Samak – Manggar Belitung Timur, di sana kamu bisa melihat bangunan bersejarah berupa rumah – rumah, masjid, sekolah dan bangunan lainnya. Bangunan tersebut juga sangat... selengkapnya

Bikin Cowok Betah, Ini 7 Tempat Wisata Unik di Dunia
JABEJABEHOLIDAY.ID – Berkunjung ke berbagai destinasi, ada saja wisata unik yang memang menjadi aktivitas menyenangkan saat mengisi waktu liburan. Selain bisa menikmati kualitas waktu bersama keluarga atau teman-teman, berlibur juga bisa membantu merelaksasi tubuh dari rutinitas keseharian yang padat. Dengan... selengkapnya

Keren! Komplek Perkebunan Sawit PT SMM Jadi Destinasi Wisata, Ada Hotelnya Juga
Belitung Alternative Integrated Eco-Tourims Penulis: @2! /yas | Editor: sue BELITUNG TIMUR, JABEJABEHOLIDAY.ID – Kabupaten Belitung Timur kini memiliki destinasi wisata baru dengan konsep edutourism. Lokasinya terletak di Kawasan Konservasi dan lingkungan PT Sahabat Mewah Makmur (SMM) Kecamatan Dendang. Wisatawan... selengkapnya
Kontak Kami
Apabila ada yang ditanyakan, silahkan hubungi kami melalui kontak di bawah ini.
-
Hotline
082278723031 -
Whatsapp
087766137087 -
Messenger
https://www.facebook.com/profile.php?id=100071917241496 -
Email
info@jabejabeholiday.id